Minat Belajar Dan Disiplin Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa
DOI:
https://doi.org/10.70311/jpeb.v1i1.4Keywords:
Minat, Disiplin, Hasil BelajarAbstract
Pendekatan yang digunakan pada penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif. Metode penelitian korelasional dengan pendekatan kuantitatif deskriptif. Data yang digunakan adalah data primer yang diperoleh dari penyebaran kuesioner kepada siswa kelas XII IPA pada mata pelajaran Ekonomi di MAN 1 Kabupaten Gorotalo. Penarikan sampel dalam penelitian ini menggunakan sensus yaitu mengambil semua populasi untuk menjadi reseponden yang berjumlah 84. Analisis data dalam penelitian ini menggunakanan alisis regresi linier sederhana dengan bantuan program SPSS 21. Hasil penelitian menunjukan bahwa 1) minat belajar berpengaruh positif dan signifikan terhadap hasil belajar siswa, 2) disiplin belajar berpengaruh positif dan signifikan terhadap hasil belajar siswa, 3) minat belajar dan disiplin belajar secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap hasil belajar siswa. Koefisien determinasi dalam penelitian ini sebesar 74,3% yang berarti variabilitas hasil belajar siswa dapat dijelaskan oleh minat belajar dan disiplin belajar sebesar 74,3%.
Downloads
References
Darmadi. (2017). Pengembangan Model dan Metode Pembelajaran dalam Dinamika. Yogyakarta: Deepublish.
Daryanto. (2013). Implementasi Pendidikan Karakter di Sekolah. Bandung: Gava.
Hurlock. (2011). Psikologi Perkembangan :Suatu Pendekatan Sepanjang. Jakarta: Erlangga.
Ricardo, & Meilani R. I., (2017). Impak minat dan motivasi belajar terhadap hasil belajar siswa (The impacts of students’ learning interest and motivation on theirlearning outcomes). Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran Vol. 2 No. 2, Hal. 188-201.
Purwanto. 2014. Evaluasi Hasil Belajar. Yogyakarta: Pustaka Belajar
Sudjana, Nana. (2015). Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Safari. (2003). Indikator minat belajar. Jakarta: Rineka Cipta.
Slameto. (2013). Belajar dan Faktor yang mempengaruhinya. Jakarta: Rineka cipta.
Soedijarto, P. (2014). Evaluasi HasilBelajar. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Sugiyono. (2010). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Supriyono. (2011). Psikologi Belajar. Jakarta: Rineka cipta.
Susanto. (2016). Teori Belajar dan Pembelajaran diSekolah Dasar. Jakarta: Kencana Prenada media Group.
Syah. (2015). Psikolog iBelajar. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Wibowo, A. (2012). Menjadi Guru Brekarakter Strategi Membangun. Yogyakarta: Pustaka pelajar.
Permendikbud (2015). Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 53 Tahun 2015 tentang Penilaian Hasil Belajar Oleh Pendidik dan Satuan Pendidikan Pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Malvin Dukalang, Sudirman
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.